Author: Mr Andros

  • Cara Backup Data Xiaomi dengan MI PC Suite dengan Restorenya

    Tumeskecil – Backup data biasanya kamu perlukan ketika kamu melakukan suatu perintah pada smartphone kamu dan berimbas pada hilangnya data pada penyimpanan internal. Selain itu, backup perlu dilakukan secara rutin. Mengapa? Karena kita tidak tahu kapan ponsel kita mengalami kerusakan. Kan pastinya kamu tidak mau datamu hilang kan? Maka dari itu perlu dilakukan.backup secara rutin.…

  • 5 Cara Mengatasi Lupa Pola/PIN Xiaomi Mudah dan Ampuh

    Tumeskecil – Banyak diantara kita yang menggunakan pola kunci untuk mengamankan smartphone Xiaomi kita. Hal ini bertujuan agar tidak ada teman yang dapat menjahili dengan membuka data-data pribadi kita. Pasti kan history chat kamu tidak ingin dibaca oleh orang lain atau foto-foto pribadimu yang tersimpan di perangkat ponsel Xiaomi tidak ingin dibuka oleh orang lain.…

  • Patut Dicoba, Rekomendasi 11 Aplikasi Lockscreen Terbaik

    Tumeskecil – lockscreen bukan hanya mementingkan keindahan saja. Namun, lockscreen juga menjadi layar navigasi kamu agar dapat dengan mudah masuk ke aplikasi favorit kamu secara langsung. Memang sebenarnya setiap smartphone kamu sudah dibekali dengan fitur lock screen yang sudah cukup untuk menemani aktifitas bermultitaskingmu Namun, berikut kami rekomendasikan daftar aplikasi lockscreen android unik yang akan…

  • Cara Mengatasi Lupa Password/ Bypass Akun MI dengan Mi Account Tool

    Jika kamu memiliki perangkat smartphone Xiaomi, maka kamu tentunya sudah memiliki akun MI. Namun, terkadang kamu lupa dengan email dan password akun MI kamu. Lantas, bagaimana mengatasi lupa password akun xiaomi? Saat kita lupa dengan password akun MI kita, maka kamu bisa memulihkannya kembali dengan tool yang bernama MI Account Unlock Tool. MI Account Unlock…

  • Cara Registrasi, Registrasi Ulang, Unregistrasi, dan Cek Status di Semua Operator Seluler 2018

    Tumeskecil – Sejak tanggal 31 Oktober 2017, Kemkominfo mewajibkan setiap pengguna operator seluler untuk mendaftarkan kartu prabayarnya menggunakan NIK dan Nomor KK mereka. Hal ini merupakan uapa pemerintah dalam mengatasi penyalahgunaan kartu parabayar yang marak sekali. Jika saja kamu tidak mendaftarkan nomor prabayar kamu dengan NIK dan Nomor KK kamu , maka kartu tersebut tidak…

  • Cara Mengatasi DU Recorder Gagal Rekam Suara

    Tumeskecil – DU Recorder adalah aplikasi perekam layar yang sangat terkenal dalam fitur merekam layarnya yang sangat baik. Maka dari itu, tidak sedikit yang menggunakan aplikasi ini. Namun, apa jadinya jika ketika kamu selesai merekam menggunakan DU Recorder malah mengalami audio tidak muncul. Tentu membuat kamu jengkel bukan? Ada 2 penyebab yang menyebabkan DU Recorder…

  • 7 Cara Mengatasi Ikon Headset Tidak Mau Hilang

    Tumeskecil – Ketika mendengarkan musik, agar musik yang terdengar lebih enak, seringkali kita menggunakan earphone ataupun headset. Namun, terkadang setelah mencopot earphone dari Jack audio HP, ikon headset  tidak hilang. Hal ini mengakibatkan speaker hp tidak mengeluarkan suara ketika menyetel musik maupun video. Tentunya membuat kamu bingung kenapa hal ini bisa terjadi. Lantas, bagaimana memperbaikinya?…

  • Cara Menggunakan Kuota Videomax untuk Browsing dan Ngeyoutube

    TumesKecil – Bagi kamu pengguna Telkomsel, terkadang ketika membeli paketan internet diberikan kuota Videomax. Sebenarnya apa kegunaan kuota videomax ? Kuota videomax adalah kuota yang diperuntukkan untuk HOOQ dan VIU. Mereka adalah platform streaming film dan drama yang digandeng oleh Telkomsel. Dengan kuota ini, kamu bisa menggunakannya untuk streaming film maupun drama favoritmu di 2…

  • Cara Mengirim Story Instagram ke Facebook Otomatis

    Tumeskecil – Sebagai 1 perusahaan, Facebook dan Instagram saat ini memiliki fitur stories yang memungkinkan untuk membagi foto maupun video penggunanya. Sejak bulan Oktober tahun 2017, Instagram sudah memiliki fitur yang memungkinkan stories Instagram berbagi langsung dengan Facebook. Jadi, ketika kamu upload stories ke Instagram, maka mengirim story ke Facebook secara langsung. Pastikan terlebih dahulu…

  • Cara Download Video Tiktok Sendiri/Orang ke Galeri HP dengan Mudah

    TumesKecil – Aplikasi yang marak digunakan para remaja saat ini salahsatunya adalah tiktok. Hal ini dikarenakan tiktok sangat banyak digunakan oleh artis-artis Instagram sehingga membuatnya semakin marak. Tiktok menawarkan pembuatan video pendek dengan mode edit yang keren dan musik-musiknya yang cocok dengan beat editannya, membuat video yang dihasilkan semakin keren. Selain itu, ada juga dukungan…